Hari Sabtu, 01 November 2025, Mahasantri Abdurrahman Assanad Jati mengadakan kegiatan Muhadhoroh yang sangat dinantikan! Kegiatan ini bertujuan untuk mengasah mental Mahasantri dalam berbicara di depan publik dengan lebih percaya diri dan menarik.
Dengan Muhadhoroh, Mahasantri diharapkan dapat menjadi generasi yang siap menjadi da’i dan muballigh yang handal dalam menyampaikan pesan-pesan kebaikan kepada masyarakat luas.
Semoga kegiatan ini dapat membawa keberkahan dan manfaat bagi Mahasantri dan masyarakat sekitar!






